IMPLEMENTASI RANDOM FOREST DALAM MELAKUKAN KLASIFIKASI KATA SARKASME PADA MEDIA SOSIAL FACEBOOK

Chikitha Syahrika Arsya, Marina Elsera

Abstract


Perkembangan teknologi informasi beberapa tahun belakangan ini berkembang dengan kecepatan yang sangat tinggi, teknologi sebagai sarana untuk mengakses dan menyebarkan informasi telah banyak digunakan, salah satunya menggunakan media sosial facebook. facebook dalam penelitian ini digunakan sebagai sumber data untuk menganalisis tweet berbahasa Indonesia terhadap pembelajaran online e-learning. Analisis sentimen pada Facebook digunakan untuk melihat kecenderungan respon masyarakat apakah berkecenderungan positif, netral atau negatif berdasarkan hasil tweet terhadap pembejaran online e-learning. Analisis sentimen ini menggunakan metode random forest yang merupakan metode pengklasifikasian. Tahap klasifikasi dilakukan setelah melalui proses preprocessing, dimana hasil klasifikasi tweet berkecenderungan positif, netral atau negatif, menggunakan metode random forest. Akurasi yang didapat pada analisis sentimen terhadap pembelajaran online e-learning adalah 53.23%.

Full Text:

PDF

References


Algoritma K-Means. Techno. Com, 16(1), 1–8.

Alita, D., & Isnain, A. R. (2020). Pendeteksian Sarkasme Pada Proses Analisis Sentimen Menggunakan Random Forest Classifier. Jurnal Komputasi, 8(2), 50– 58.

Aprilia, R., & Sari, R. F. (2017). Implementation Of Pagerank Algorithm In Matlab. Zero: Jurnal Sains, Matematika Dan Terapan, 1(1), 33–40. Https://Doi.Org/10.30829/Zero.V1i1.1458

Asrial, A., Syahrial, S., Kurniawan, D. A., & Amalina, N. (2019). Analisis Hubungan Kompetensi Bahasa Indonesia Terhadap Kompetensi Pedagogik Mahasiswa Pendidikan Guru Sekolah Dasar. Premiere Educandum: Jurnal Pendidikan Dasar Dan Pembelajaran, 9(1), 1–8.

Belgiu, M., & Drăguţ, L. (2016). Random Forest In Remote Sensing: A Review Of Applications And Future Directions. Isprs Journal Of Photogrammetry And Remote Sensing, 114, 24–31.

Budi, S. (2017). Text Mining Untuk Analisis Sentimen Review Film Menggunakan

Rahmah, S. A., & Antares, J. (2021, November). Application of K-Means Clustering Algorithm in Determining Prospective Students Receiving Foundation Scholarship. In 2021 International Conference on Computer Science and Engineering (IC2SE) (Vol. 1, pp. 1-7). IEEE.




DOI: https://doi.org/10.46576/djtechno.v4i1.3361

Article Metrics

Abstract view : 112 times
PDF – 103 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2023 Chikitha Syahrika Arsya, Marina Elsera

DJTECHNO: Jurnal Teknologi Informasi Indexed By


MEMBER OF


Dedicated to :

Djtechno: Journal of Information Techhnology Research published by :

PROGRAM STUDI TEKNOLOGI INFORMASI UNIVERSITAS DHARMAWANGSA

Alamat : Jl. K. L. Yos Sudarso No. 224 Medan
Kontak : Tel. 061 6635682 - 6613783  Fax. 061 6615190
Surat Elektronik : s1.ti@dharmawangsa.ac.id

Djtechno: Journal of Information Tecnology Research

Ciptaan disebarluaskan di bawah Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License